Saturday, November 3, 2007

TRY to be REALISTIC

Pagi ini, di saat hujan dan angin kencang menggilas jalanan, aku "menemukan" sesuatu. Sebuah pelajaran dari seorang teman. "Realistis" kata itu kukira sudah mengisi hari2ku selama ini. I am optimist but realistic. Tapi ternyata, belum...Aku sedang menuju ke sana...

Ada sebuah kisah dibalik "penemuanku" ini. Kisah yang sangat "mengganggu" di tengah2 persiapan menghadapi ujian. Setelah berbincang dengan seorang kawan pagi ini, aku merasa lebih baik. Kembali belajar mengenali diri, belajar melihat dari sisi yang lain.

Thanks to Sam and Syam